Informasi Harga Dan Spesifikasi HP

Harga Samsung Galaxy Fame Terbaru Juli 2015

Samsung Galaxy Fame merupakan smartphone yang termasuk dalam kategori kelas menengah kebawah dengan banderol dibawah 2 Jutaan. Beberapa orang beranggapan bahwa ponsel pintar ini adalah generasi terbaru dari Galaxy Young namun memiliki spek yang lebih tinggi saja.

Tentunya ini dikarenakan produk yang dirilis pada tahun lalu ini memiliki bentuk yang sangat mirip dengan Galaxy Young dengan ukuran yang sama, namun memiliki sedikit perbedaan pada prosesor, kamera dan beberapa bagian lainnya tapi tetap saja banyak yang kesamaannya.

Namun ada yang spesial pada produk ini yaitu sistem operasi yang sudah menjalankan OS Android Jelly Bean 4.1.2 yang saat ini ada pada beberapa produk +Samsung Mobile lainnya seperti Samsung Galaxy S4 ataupun Samsung Galaxy S3 yang kesemuanya sudah menggunakan OS Jelly Bean.

Samsung Galaxy Fame

Harga Samsung Galaxy Fame
Kita mulai bahas terkait layar yang digunakan pada Fame, dimana layar pada Galaxy Fame sedikit lebih besar 0.5 inchi daripada Young yang memiliki luas layar 3 inchi. Begitu juga pada resolusinya yang lebih tinggi daripada pendahulunya yaitu 320 x 480 piksel.

Sementara perbedaan lainnya ada pada prosesor dimana pada Galaxy Fame prosesor yang digunakan jauh lebih besar yaitu 1 Ghz Cortex A9 sementara pada Young hanya menggunakan 830 Mhz ARM v6. Nah untuk lebih jelasnya berikut ini bisa anda simak Harga Samsung Galaxy Fame Dan Spesifikasi.

Spesifikasi Samsung Galaxy Fame

GeneralJaringanGSM 850 / 900 / 1800 / 1900
Layar Tipe TFT capacitive touchscreen, 256K colors
Ukuran 320 x 480 pixels, 3.5 inches (~165 ppi pixel density)
Dimensi Ukuran 113.2 x 61.6 x 11.6 mm (4.46 x 2.43 x 0.46 in)
Berat 120.6 g (4.23 oz)
Memori Internal 4 GB, 512 MB RAM
External microSD, up to 64 GB
Kamera Primer 5 MP, 2592х1944 pixels, autofocus, LED flash
Sekunder VGA
Data GPRS Ya
EDGE Ya
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot, Wi-Fi Direct
Bluetooth Ya
USB microUSB v2.0
Fitur OS Android OS, v4.1.2 (Jelly Bean)
CPU 1 GHz Cortex-A9 & Broadcom VideoCore IV
Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM, RSS
Browser HTML
GPS Ya, A-GPS support and GLONASS
Java Ya, Java MIDP emulator
Fitur Lain - SNS integration
- MP4/WMV/H.264/H.263 player
- MP3/WAV/eAAC+/FLAC player
- Organizer
- Image/video editor
- Document viewer
- Google Search, Maps, Gmail,
YouTube, Calendar, Google Talk, Picasa
- Voice memo/dial
- Predictive text input
Baterai Tipe Li-Ion 1300 mAh battery
Standby Up to 420 h (2G) / Up to 380 h (3G)
Talk Time Up to 8 h 40 min (2G) / Up to 6 h 10 min (3G)

Harga Samsung Galaxy Fame - Update Juli 2015

BULAN/ TAHUN HARGA BARU HARGA BEKAS
Januari 2014 Rp 1.670.000 Rp 1.400.000
Februari 2014 Rp 1.670.000 Rp 1.400.000
Maret 2014 Rp 1.670.000 Rp 1.400.000
April 2014 Rp 1.650.000 Rp 1.250.000
Mei 2014 Rp 1.650.000 Rp 1.250.000
Juni 2014 Rp 1.600.000 Rp 1.250.000
Juli 2014 Rp 1.550.000 Rp 1.200.000
Agustus 2014 Rp 1.550.000 Rp 1.200.000
September 2014 Rp 1.550.000 Rp 1.200.000
Oktober 2014 Rp 1.550.000 Rp 1.150.000
November 2014 Rp 1.500.000 Rp 1.150.000
Desember 2014 Rp 1.500.000 Rp 1.150.000
Januari 2015 Rp 1.500.000 Rp 1.150.000
Februari 2015 Rp 1.425.000 Rp    950.000
Maret 2015 Rp 1.425.000 Rp    950.000
April 2015 Rp 1.425.000 Rp    950.000
Mei 2015 Rp 1.425.000 Rp    950.000
Juni 2015 Rp 1.425.000 Rp    950.000
Juli 2015 - Rp    650.000
Harga Samsung lainnya Klik disini
Baca juga review lain ponsel keren dari Samsung disini, Harga Samsung Galaxy S4

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Harga Samsung Galaxy Fame Terbaru Juli 2015