Informasi Harga Dan Spesifikasi HP

Harga Smartfren Andromax i2 Terbaru Juli 2015

Harga Smartfren Andromax i2 - Sepetti halnya Samsung, Smartfren merupakan vendor smartphone yang rajin meluncurkan seri terbarunya. Di penghujung 2013 lalu yaitu Smartfren menghadirkan Andromax i2. Kemunculan smartphone ini bisa di bilang sebagai peningkatan dari Smartfren Andromax i, yang semula Dual Core menjadi Quad Core kalau di lihat segi CPU. Peningkatan spek tersebut tentunya akan memaksimalkan performa gadget tersebut.

Ada perbedaan lagi dari Smartfren Andromax i2 dengan Smartfren Andromax i, Smartfrem Andromax i mengandalkan Hisense sedangkan Smartfren i2 mengandalkan Innos dari China. Terhitung beranilah untuk smartphone yang di bandrol di bawah 1,5 jutaan dengan CPU Quad Core, tidak hanya smartphone jenis ini yang menggunakan Innos untuk pembuatannya sebelumnya ada Smartfren Andromax T dan Smartfren Andromax U.

China masih di percaya untuk memproduksi beberapa smartphone untuk Smartfren, walaupun notabenya maysarakat kadang kala di cela. Jaringan Smartfren Andromax i2 masih sama dengan smartphone-smartphone terdahulu yang di keluarkan Smartfren, CDMA dan GSM. Jaringan EVDO A kecepatan 3.1 Mbps dan GSM yang tetap mentok sampai di jaringan EDGE.

Smartfren Andromax i2

Spesifikasi Smartfren Andromax i2

  • Dual SIM CDMA EVDO/GSM
  • Layar : 4,5 Inchi FWVGA 480x854
  • Memory : 4 GB, MicroSD Up To 32 GB
  • Sound : -
  • Ram : 1GB
  • OS : Android 4.1 Jelly Bean
  • CPU : Qualcomm Snapdragon 1.2 GHz Quad Core Processor
  • GPU : Adreno 203
  • Kamera Belakang : 5 MP, LED Flash
  • Kamera Depan : 1.3 MP
  • Baterai : 2000mAh 
Semua keputusan untuk kenikmatan menggunakan gadget ada di tangan anda, dengan Smartfren Andromax i2 ataupun dengat smartphone lainnya dengan kemampuan dan fasilitas ditawarkan yang sama maupun lebih rendah atau lebih tinggi. Anda sekarang di harapkan cerdas dalam menentukan pilihan anda.

Harga Smartfren Andromax i2 - Update Juli 2015

BULAN/ TAHUN HARGA BARU HARGA BEKAS
April 2014 Rp 1.499.000 -
Mei 2014 Rp 1.499.000 -
Juni 2014 Rp 1.499.000 -
Juli 2014 Rp 1.499.000 -
Agustus 2014 Rp 1.499.000 -
September 2014 Rp 1.499.000 -
Oktober 2014 Rp 1.499.000 -
November 2014 Rp 1.299.000 -
Desember 2014 Rp 1.299.000 -
Januari 2015 Rp 1.299.000 -
Februari 2015 Rp 1.299.000 -
Maret 2015 Rp 1.299.000 -
April 2015 Rp 1.299.000 -
Mei 2015 Rp 1.299.000 -
Juni 2015 Rp 1.299.000 -
Juli 2015 Rp 1.299.000 -
Anda bisa juga memilih ponsel Smartfren yang satu ini sebagai pilihan, baca Harga Smartfren Andromax i3

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Harga Smartfren Andromax i2 Terbaru Juli 2015

  • Harga Smartfren Andromax U2 Terbaru Juli 2015Harga Smartfren Andromax U2 - Smartfren merupakan salah satu produsen ponsel pintar yang seringkali membuilding smartphone yang di luncurkannya. Kali ini yang di buildin ...
  • Harga Smartfren Andromax C2 Bulan Juli 2015Harga Smartfren Andromax C2 - Kali ini kita membahas mengenai harga Smartfren Andromax C2 yang saat ini sudah diperkenalkan oleh produsen smartphone lokal Smartfren. Sal ...
  • Harga Smartfren Andromax G2 Terbaru Juli 2015Harga Smartfren Andromax G2 - Belum genap 1 tahun model generasi pertama Andromax G di luncurkan, Smartfren sudah meluncurkan generasi terbaru dari Andromax G yaitu Smar ...
  • Harga Smartfren Andromax i3 Terbaru Juli 2015Sebagai smartphone berinti empat core harga Smartfren Andromax i3 terbilang cukup terjangkau. Tentu saja ada beberapa hal yang tidak dimaksimalkan oleh produsen asal Ind ...
  • Harga Smartfren Andromax G Terbaru Juli 2015Harga Smartfren Andromax G - Mencari smartphone berkualitas dengan harga terjangkau? Smartfren Andromax G bisa menjadi salah satu alternatif anda. Smartfren Andromax G m ...